the survival game : bang! version [uji coba]
+3
chevalier
Sher D. Lock
Redfield
7 posters
Page 1 of 1
the survival game : bang! version [uji coba]
=====================
THE GAME
=====================
- game ini terdiri dari 4 jenis role (sheriff, deputy, outlaws, dan renegade) agar mudah sebut saja goodies(sheriff, deputy), baddies(outlaws), netral(renegade).
- dibutuhkan minimal 4 orang untuk bermain
- Masing-masing harus saling menghabisi agar kelompoknya menang
- Setiap pemain akan mendapatkan 1 role/id, 1 ability(kemampuan serta berapa banyak nyawa
yg dimiliki) dan 4 power card (PC)
- Pemain hanya boleh memiliki maksimal 4 kartu ditangannya, kecuali pemain yang memiliki
kemampuan khusus.
- Game diadakan dalam 2 fase/hari
- Semua pemain tidak saling mengetahui role mereka kecuali sheriff yg rolenya sudah diberitahu
dari awal permainan.
- Player kalah saat “life” nya habis
- Permainan berakhir : sheriff dan deputy menang jika menghabisi outlaws, outlaws menang jika menghabisi
sheriff dan deputy, renegade menang jika membunuh semuanya dengan sheriff yang terakhir mati
========================
ISTILAH GAME
========================
- Draw : mengambil kartu/pembagian kartu oleh GM. Yang diadakan setiap awal fase siang.
Masing2 pemain akan mendapatkan 2 kartu.
- Discard : membuang kartu. Dilakukan di setiap fase siang.
- Trolling : usaha menjebak pemain lainnya untuk mendapatkan informasi.
- Role : identitas setiap pemain
- Ability : kemampuan pemain
- PC (power card) : kartu berisi kekuatan yang akan dibagikan setiap harinya.
- Life : nyawa yang banyaknya ditentukan oleh ability yg masing2 pemain pilih
- Player : pemain
=======================
ATURAN
=======================
- Awal permainan, pemain akan dibagikan role secara rahasia melalui PM.
- Selanjutnya pemain diperbolehkan memilih 1 ability dari daftar yang telah dibuat.
- GM akan memberikan 4 kartu (PC)
- Game diadakan dalam 2 fase :
Fase siang 12.00 – 20.00
Pada fase siang, semua pemain akan mendraw kartu. Hal tersebut akan langsung dibagikan oleh GM melalui PM.
Selanjutnya, GM akan membuat sebuah wall dengan judul “wall attack” pada wall tersebut pemain harus memposting seperti berikut :
Penyerangan wajib dilakukan tiap hari. Anda hanya dapat menuliskan 1 nama player dan 1 PC (kecuali pemain dengan ability khusus)
Karena pemain hanya boleh memiliki PC max. 4, maka kartu yg lebih harus dibuang sesuai keinginan.
Fase malam 21.00 – 11.00
Pada awal fase, anda akan melihat pergerakan lawan, dan kini giliran anda menyeran ataupun bertahan, sesuai dgn power yang anda miliki.
GM akan membuat sebuah wall berjudul “wall defend”. Pemain wajib memposting sebagai berikut :
- Di setiap awal fase akan ada pemberitahuan tentang pergerakan lawan
- Selama wall belum ditutup atau waktu belum menunjukan batasnya, setiap pemain diperbolehkan untuk mengganti post, sesuai dgn strategi masing2.
- Ketentuan yang belum ada ditentukan selanjutnya
silahkan tanyakan yang tidak dimengertinya, maaf terlalu rumit. hehe
THE GAME
=====================
- game ini terdiri dari 4 jenis role (sheriff, deputy, outlaws, dan renegade) agar mudah sebut saja goodies(sheriff, deputy), baddies(outlaws), netral(renegade).
- dibutuhkan minimal 4 orang untuk bermain
- Masing-masing harus saling menghabisi agar kelompoknya menang
- Setiap pemain akan mendapatkan 1 role/id, 1 ability(kemampuan serta berapa banyak nyawa
yg dimiliki) dan 4 power card (PC)
- Pemain hanya boleh memiliki maksimal 4 kartu ditangannya, kecuali pemain yang memiliki
kemampuan khusus.
- Game diadakan dalam 2 fase/hari
- Semua pemain tidak saling mengetahui role mereka kecuali sheriff yg rolenya sudah diberitahu
dari awal permainan.
- Player kalah saat “life” nya habis
- Permainan berakhir : sheriff dan deputy menang jika menghabisi outlaws, outlaws menang jika menghabisi
sheriff dan deputy, renegade menang jika membunuh semuanya dengan sheriff yang terakhir mati
========================
ISTILAH GAME
========================
- Draw : mengambil kartu/pembagian kartu oleh GM. Yang diadakan setiap awal fase siang.
Masing2 pemain akan mendapatkan 2 kartu.
- Discard : membuang kartu. Dilakukan di setiap fase siang.
- Trolling : usaha menjebak pemain lainnya untuk mendapatkan informasi.
- Role : identitas setiap pemain
- Ability : kemampuan pemain
- PC (power card) : kartu berisi kekuatan yang akan dibagikan setiap harinya.
- Life : nyawa yang banyaknya ditentukan oleh ability yg masing2 pemain pilih
- Player : pemain
=======================
ATURAN
=======================
- Awal permainan, pemain akan dibagikan role secara rahasia melalui PM.
- Selanjutnya pemain diperbolehkan memilih 1 ability dari daftar yang telah dibuat.
- GM akan memberikan 4 kartu (PC)
- Game diadakan dalam 2 fase :
Fase siang 12.00 – 20.00
Pada fase siang, semua pemain akan mendraw kartu. Hal tersebut akan langsung dibagikan oleh GM melalui PM.
Selanjutnya, GM akan membuat sebuah wall dengan judul “wall attack” pada wall tersebut pemain harus memposting seperti berikut :
S (serang) : nama player + PC
B (buang) : nama kartu yg ingin dibuang
Contoh 1 >> S : daras + bang!
B : bir, miss
Contoh 2 >> S : daras + bang! + dynamite
Penyerangan wajib dilakukan tiap hari. Anda hanya dapat menuliskan 1 nama player dan 1 PC (kecuali pemain dengan ability khusus)
Karena pemain hanya boleh memiliki PC max. 4, maka kartu yg lebih harus dibuang sesuai keinginan.
Fase malam 21.00 – 11.00
Pada awal fase, anda akan melihat pergerakan lawan, dan kini giliran anda menyeran ataupun bertahan, sesuai dgn power yang anda miliki.
GM akan membuat sebuah wall berjudul “wall defend”. Pemain wajib memposting sebagai berikut :
S : nama player + PC
Contoh >> S : daras + miss
pada fase ini kalian boleh mengeluarkan lebih dari kartu bertahan, seperti miss, bir, dan salon. diluar itu hanya boleh pakai 1 kartu, kecuali kartu yg memang harus dipakai bersamaan
- Di setiap awal fase akan ada pemberitahuan tentang pergerakan lawan
- Selama wall belum ditutup atau waktu belum menunjukan batasnya, setiap pemain diperbolehkan untuk mengganti post, sesuai dgn strategi masing2.
- Ketentuan yang belum ada ditentukan selanjutnya
- ROLE:
- Sheriff (1) :: dia adalah pemimpin yang role(id) nya diketahui oleh semua pemain.
Memiliki 5 nyawa.
- Deputies (2) :: adalah bawahan dari sheriff, tidak saling mengetahui satu sama lain.
- Renegade (1) :: dia orang yang berusaha merebut tahta sheriff. Untuk menang dia harus membunuh semua pemain dgn sheriff yg terakhir mati. Jika sheriff terbunuh sebelum pemain yang lainnya mati, maka dia ikut mati.
- Outlaws (2) :: mereka adalah komplotan bandit yang mencoba membunuh goodies. Tidak mengenal satu sama lain.
- Macam-Macam Power Card:
- BANG! : berfungsi untuk menembak 1 lawan.
- MISS : digunakan untuk menghindari serangan lawan.
- BIR : berguna untuk menambah 1 life. Tidak berguna jika life nya masih penuh
- FORCE : memuat lawan harus membuang 1 PC nya
- PANIC : mengambil 1 buah PC milik lawan
- SALON : menyebabkan semua life pemain bertambah 1
- GATLING :jika PC ini digunakan, maka semua pemain akan tertembak
- BOUND : gunakan untuk hindari serangan lawan, dan membuat serangan itu meleset ke
pemain lain yang diinginkan
- JAIL : mengurung lawan agar tidak melakukan pergerakan pada 1 kali fase malam
- STEAL : kita dapat mengambil 1 kartu ditangan pemain lain
- DUEL : kartu ini harus digunakan bersamaan dengan bang! Sehingga saat orang yang akan
diserang diperkirakan memiliki 2 kartu miss, maka si pengguna kartu duel harus
mengeluarkan >2 kartu untuk menang. Jika tidak, aksinya gagal
- INDIANS : PC ini harus digunakan bersamaan dengan PC miss. Sehingga dapat menyerang
pemain lain. Pemain yg diserang harus memiliki bang! Untuk bisa menangkal serangan.
- DYNAMITE : kartu ini harus digunakan dengan bang! Sehingga player yg menggunakannya
dapat menyerang 3 orang sekaligus.
- DAFTAR ABILITY:
- Bart cassidy (4 life) : jika kehilangan life, dia mendapatkan 2 kartu dari GM
- Calamity Janet (4 life) : dia memainkan “miss” sebagai “bang” tapi tidak sebaliknya
- El gringo (3 life) : jika kehilangan life, boleh mengambil 1 PC milik player lain
- Jesse jones (4 life) : saat dia mendraw pada awal fase siang, 1 kartu diberi GM dan 1 lagi
bebas mengambil dari player lain
- Slab the Killer (4 life) : jika mengeluarkan bang! Player yang dituju harus mengeluarkan 2 miss
untuk menghindar
- Vulture sam (4 life) : jika membunuh 1 player, semua PC player tersebut menjadi miliknya
- Kit carlson (4 life) : dia diberikan 3 pilihan PC saat awal fase siang oleh GM, dan harus memilih 2
- Sid ketchum (4 life) : tukar 2 PC untuk mendapatkan 1 life
- Suzy lafayette (4 life) : saat sudah tdk punya kartu, dia bisa langsung draw tanpa menunggu
fase siang
- Dock holyday (4 life) : tukar 2 PC untuk dijadikan PC bang!
- Flena fuente (3 life) : gunakan kartu apa saja sebagai miss
- Herb hunter (4 life) : mendapat 2 kartu jika ada player yang mati
- Pixie pete (3 life) : mendapat 4 PC saat fase siang, dan pilih 2 yang diinginkan
- Sean mallory (3 life) : tidak memiliki batas max PC yang dimilikinya
- Tequila joe (4 life) : gunakan 1 PC bir dan nyawanya akan bertambah 2. Tdk berguna jika
masih penuh.
- Gary looter (5 life) : dapat mengambil 1 kartu yang dibuang lawan tiap fase malam.
- Greg digger (4 life) : jika menggunakan PC bang! Dia dapat menyerang 2 player sekaligus.
silahkan tanyakan yang tidak dimengertinya, maaf terlalu rumit. hehe

Redfield- Pendatang baru
- Jumlah posting : 47
Play Points : 4
Reputation : 0
Join date : 2012-03-24
Re: the survival game : bang! version [uji coba]
ikutan ya berr... 
eh, msalnya kartu di tgan udah penuh, trus kta dluan nyerang atau buang kartu d tgan dlu ?

eh, msalnya kartu di tgan udah penuh, trus kta dluan nyerang atau buang kartu d tgan dlu ?
Sher D. Lock- Pendatang baru
- Jumlah posting : 97
Play Points : 7
Reputation : 0
Join date : 2012-03-24
Age : 27
Re: the survival game : bang! version [uji coba]
Daftar, ability Sean Mallory deh

chevalier- Pendatang baru
- Jumlah posting : 87
Play Points : 7
Reputation : 0
Join date : 2012-03-25
Age : 28
Lokasi : Bandung
Re: the survival game : bang! version [uji coba]
sher : nyerang dlu baru kalo kartu kamu setelah d pake masih bnyak juga baru buang . .
iya cheva nanti
iya cheva nanti

Redfield- Pendatang baru
- Jumlah posting : 47
Play Points : 4
Reputation : 0
Join date : 2012-03-24
hendro04- Pendatang baru
- Jumlah posting : 13
Play Points : 1
Reputation : 0
Join date : 2012-03-26
Age : 29
Lokasi : semarang
Re: the survival game : bang! version [uji coba]
menarik...
tapi saya jadi pengamat duLu deh...
sukses ya GM dan pemainnya...
tapi saya jadi pengamat duLu deh...
sukses ya GM dan pemainnya...

Re: the survival game : bang! version [uji coba]
coba di baca dlu, takut ada yg gk ngerti 

Redfield- Pendatang baru
- Jumlah posting : 47
Play Points : 4
Reputation : 0
Join date : 2012-03-24
Re: the survival game : bang! version [uji coba]
Btw utk yg serang itu, berarti kartu utk menyerang yg harus dibuang gitu?
semisal
gitu? atau kartu yg dibuang harus lain dari yg dipakai?
semisal
S = Redfield + BANG!
B = BANG!, miss
gitu? atau kartu yg dibuang harus lain dari yg dipakai?
FourBrothers- Pendatang baru
- Jumlah posting : 33
Play Points : 0
Reputation : 0
Join date : 2012-03-24
Lokasi : somewhere on earth
Re: the survival game : bang! version [uji coba]
bukan, kalau msal kartu yg kamu punya ada 6 :
bang, dinamite, miss, bang, birr, duel
terus kamu mau pake bang!, ternyata kartu kamu masih ada 5 kan(maksimal kartu d tangan=4), berarti harus di buang 1 yg mana aja. setelah dikurangi dgn kartu yg d pake.
S = redfield + bang
B = duel
jadi kartu kamu setelah itu tinggal 4
bang, dinamite, miss, bang, birr, duel
terus kamu mau pake bang!, ternyata kartu kamu masih ada 5 kan(maksimal kartu d tangan=4), berarti harus di buang 1 yg mana aja. setelah dikurangi dgn kartu yg d pake.
S = redfield + bang
B = duel
jadi kartu kamu setelah itu tinggal 4
Redfield- Pendatang baru
- Jumlah posting : 47
Play Points : 4
Reputation : 0
Join date : 2012-03-24

» Sanatorium Game [Uji Coba] - [CLOSED]
» Panduan RPG - Board Games
» [TWG Lite] Before The Game
» [RPG] Hunger Game
» [Lite V.002] Before The Game
» Panduan RPG - Board Games
» [TWG Lite] Before The Game
» [RPG] Hunger Game
» [Lite V.002] Before The Game
Page 1 of 1
Permissions in this forum:
You cannot reply to topics in this forum
|
|